Cara merubah baca juga di template blogger linkmagz
Template Linkmagz sudah banyak digunakan oleh para blogger dan sudah memiliki related post/artikel terkait atau baca juga. Artikel terkait dapat membantu untuk menunjukan kepada pengunjung tentang postingan lain yang ada pada blog itu sendiri tanpa harus bersusah mencarinya, tinggal di klik maka langsung terbuka artikelnya. Baca juga yang ada pada template blogger linkmagz tampilanya itu sudah bagus, tetapi jika anda ingin merubah baca juga menjadi lain seperti biasanya. Silahkan ikuti caranya dibawah ini.
Cara merubah tampilan Artikel terkait atau baca juga pada blog linkmagz cukup mudah hanya ikuti langkah dibawah ini secara benar maka tampilanya akan berubah. Cara yang akan kita buat ini untuk mengubah post terkait tidak terlalu banyak mengedit kodenya, hanya merubah sedikit saja. Oke kita langsung saja pada prakteknya.
- Langkah-langkah merubah baca juga.
- Buka template blog anda yang mengunakan tema linkmagz.
- Kemudian anda cari Tema Edit HTML.
- Lanjut cari kode .post-body .baca-juga-wrap gunakan pencarian cepat klik disembarang tempat diedit HTML kemudian klik secara bersamaan Ctrl+F. akan muncul jendela baru di atas kemudian paste kode yang akan anda cari
- Setelah kode .post-body .baca-juga-wrap Kita akan menganti dengan kode yang ada dibawah sesuai dengan tampilan gambar baca juga yang anda pilih.
- Ganti atau ubah kode .post-body .baca-juga-wrap{text-align:left !important;margin:24px 32px;margin:1.5rem 2rem;font-size:14.4px;font-size:.9rem;background:rgba(38,144,80,0.08);border-left:5px solid rgba(38,144,80,0.1);padding:16px 16px 20.8px;padding:1rem 1rem 1.3rem} dengan kode yang sudah anda pilih.
- Klik simpan tema.
- Lanjut dengan mencari kode #baca-juga strong.
- Setelah kode #baca-juga strong didapat silahkan ganti dengan kode yang ada di bawah ini.
- Ganti kode #baca-juga strong{display:inline-block;font-size:14px;font-size:.875rem;text-transform:uppercase;margin-bottom:9.6px;margin-bottom:.6rem} dengan kode yang sudah anda pilih dibawah.
- Klik Simpan dan lihat Hasilnya.
1. Tampilan gambar baca juga 1.
Tampilan ini digunakan pada template blog ini.
Kodenya adalah :
.post-body .baca-juga-wrap{position:relative;padding:20px 12px 12px 12px;margin:32px auto 24px auto;width:87%;background:none;border-radius:10px;border:4px double #333}
#baca-juga strong{background:#424343;padding:5px 15px;position:absolute;margin:0;font-size:16px;color:#fff;border-radius:10px;top:-21px;left:2.5%}
2. Tampilan gambar baca juga 2.
Kodenya adalah :
.post-body .baca-juga-wrap{background:#c7c9c8;color:#333;position:relative;padding:7px;margin:20px auto;width:80%;border-radius:10px;border:3px double #333}
#baca-juga strong{padding:7px 12px;margin:0;font-size:15px;font-weight:400;text-transform:uppercase;color:#333}
3. Tampilan gambar baca juga 3.
Kodenya adalah :
.post-body .baca-juga-wrap{position:relative;padding:0;margin:15px auto;width:80%}
#baca-juga strong{background:#3498db;padding:3px 10px;margin:0;font-size:15px;font-weight:400;color:#fff;border:1px solid #2e88c5}
Selamat mencoba untuk mengubah tampilan artikel terkait di LingMagz.